PRODUK

Karoseri Box Besi

Sebagai salah satu produsen karoseri kendaraan niaga Indonesia. Karoseri Remaja menyediakan dan melayani pembuatan khusus untuk karoseri truck box besi di Indonesia. Sebagai salah satu dari produk utama kami.

karoseri truck box besi

Apa itu Karoseri Box Besi?

Karoseri box besi adalah jenis karoseri truk yang memiliki bak tertutup berbahan besi atau baja, digunakan untuk mengangkut barang agar lebih aman dari cuaca dan pencurian. Karoseri ini sering dipakai dalam industri logistik, ekspedisi, dan distribusi karena mampu melindungi muatan selama perjalanan.

Box Besi Karoseri kami dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan transportasi dan logistik, menawarkan keamanan, daya tahan, serta fleksibilitas tinggi. Dibuat dari material baja berkualitas tinggi, box ini mampu menahan beban berat, tahan terhadap benturan, serta dilapisi dengan pelindung anti-karat untuk penggunaan jangka panjang.

Alasan Memilih Karoseri Box Besi Kami

Terpercaya

Berpengalaman lebih dari 32 tahun. Karoseri resmi dengan SKRB.

Konsultasi Gratis

Infokan dan konsultasikan kebutuhan untuk mendapatkan rekomendasi terbaik dari kami.

Terjamin

Kualitas karoseri terjamin dengan tenaga bersertifikat dan berpengalaman.

Harga Kompetitif

Kami memberikan harga yang kompetitif sesuai dengan kebutuhan.

Vendor resmi pertamina(2)
ISO 9001 160538
terdaftar di e-catalog LKPP

Spesifikasi Karoseri Box Besi

Material & Konstruksi
  • Bahan: Besi Bjaa berkualitas tinggi Mild Steel.
  • Ketebalan Plat: 1.2 mm - mm (sesuai kebutuhan)
  • Finishing: Cat anti-karat untk daya tahan lebih lama.
Struktur Rangka
  • Struktur Rangka: Besi Hollow atau UNP untuk kekuatan ekstra.
  • Sambungan: Menggunakan teknik las MIG/TIG untuk hasil lebih rapi dan kuat.
Harga

Silahkan hubungi kami via WA atau email. Karena, kita perlu tau kebutuhannya seperti apa.

Bagaimana Cara Melakukan Pemesanan Karoseri Box Besi?

Untuk melakukan pemesanan produk karoseri box besi. Anda bisa menghubungi kami melalui WhatsApp ataupun email. Untuk info kontak detailnya bisa cek disini.

Foto Produk Karoseri Box Besi

Tertarik Bekerjasama Dengan Kami?